DISKUSI PLATFORM PRODI KOMUNIKASI

DISKUSI PLATFORM PRODI KOMUNIKASI

Prodi Ilmu Komunikasi STPMD “APMD” mengadakan diskusi tentang platform prodi pada tanggal 7 maret 2020 dengan mengundang narasumber sebagai berikut: (1) Dr. JC Tukiman Taruna Sayoga, Ketua Dewan Penyantun UNIKA Soegijaparanata Semarang sekaligus dosen Pascasarjana...