oleh Admin Komunikasi | Nov 23, 2023 | BERITA, Kegiatan
Yogyakarta, 2023 Dalam rangka memperluas jaringan kerjasama dan peningkatan pengalaman di bidang komunikasi, prodi komunikasi melakukan visit media da bencmarking ke Jawa Timur. Kunjungan dilakukan ke dua perguruan tinggi dan media, yaitu Prodi Komunikasi Universitas...
oleh Admin Komunikasi | Nov 2, 2023 | BERITA, IMAKO
Yogyakarta, 1 November 2023 Dalam rangka proses keberlanjutan organisasi Imako (Ikatan Mahasiswa Komunikasi) maka dilakukan pelantikan pengurus Imako masa bakti 2023-2024 di ruang M Soetopo STPMD oleh Wakil Ketua III Tri Agus Susanta, S.Pd, M.Si tanggal 1 November...
oleh Admin Komunikasi | Okt 30, 2023 | BERITA, IMAKO
Yogyakarta, 30 Oktober Untuk membangun komunikasi Imako dan prodi, dilakukan pertemuan dan sharing program kerja antara pengurus baru Imako dan pengurus prodi. Pertemuan di ruang prodi IK tanggal 30 Oktober 2023, Pengurus Imako 2023-24 dipimpin oleh Patrick Valdano...
oleh Admin Komunikasi | Okt 3, 2023 | BERITA, Kegiatan
Hallo temen” SMA/K/MA yang hobi banget bikin konten Video maupun foto dalam rangka memperingati hari Sumpah Pemuda & hari Pahlawan kami dari prodi Ilmu Komunikasi STPMD “APMD” Mengadakan lomba Video & Foto yang bertema : “MENJADI GEN Z...
oleh Admin Komunikasi | Sep 20, 2023 | BERITA
Pada Senin, 18 September 2023, pukul 9.30 – 11.30 WIB, STPMD “APMD” menggelar Seri 3 dari kegiatan webinar “Komunikasi Pemberdayaan.” Tema yang diangkat adalah “Model Komunikasi Pemberdayaan Melalui Mediasi Masyarakat.”...
oleh Admin Komunikasi | Agu 10, 2023 | BERITA, Teknologi Informasi dan Komunikasi bagi Desa
Dalam rangka pelaksanaan Tridharma Perguruan Tinggi, prodi komunikasi bekerjasama dengan Kalurahan Sambirejo, Prambanan, Sleman melakukan pengabdian Ipteks dengan judul: Peningkatan ketrampilan komunikasi dalam pengelolaan desa wisata Sambirejo, Prambanan Sleman....